Pendaftaran Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW) dan Biayanya

Apakah anda mencari informasi mengenai pendaftaran universitas Kristen Duta Wacana atau akrab dikenal dengan UKDW, maka anda tepat berada di artikel ini dimana anda bisa menyimak informasi lengkap dan biayanya.

Bagi anda yang ingin melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi Calon mahasiswa maka anda bisa memilih perguruan tinggi negeri atau mencoba perguruan tinggi swasta dimana pihak swasta pun tidak kalah dari fasilitas pendidikan perguruan tinggi ternama.

Salah satu perguruan tinggi swasta yang bisa menjadi pilihan calon mahasiswa adalah Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW). Universitas ini bertempat di Yogyakarta, cocok bagi anda yang ingin berkuliah di Jogja. Kampus perguruan tinggi ini terletak di Jalan Dr. WahidinSudirohusodo No. 5-25, Yogyakarta.

UKDW sendiri menyelenggarakan pendidikan untuk jenjang Strata 1 (S2), Magister (S2), dan juga Doktor (S3). Saat ini terdapat total tujuh fakultas yang bernaung di bawah UKDW, yakni Fakultas Teologi, Fakultas Kedokteran, Fakultas Teknologi Informasi, Fakultas Bisnis, Fakultas Bioteknologi, Fakultas Arsitektur dan Desain, serta Fakultas Kependidikan dan Humaniora.

Universitas Kristen Duta Wacana

Biaya Kuliah Universitas Kristen Duta Wacan (UKDW)

Bagi anda yang penasaran berapa biaya studi di kampus ini, maka perlu anda ketahui bahwa biaya kuliah dana pengembangan fasilitas pendidikan (DPFP), SPP, dan juga biaya lain-lain. Simak informasi biayanya sebagai berikut.

Jurusan Kedokteran

  • DPFP: Rp 270 Juta
  • SPP: Rp 14 Juta

Jurusan Filsafat Keilahian

  • DPFP: Rp 12 Juta
  • SPP: Rp 2,5 Juta

Jurusan Manajemen

  • DPFP: Rp 19 Juta
  • SPP: Rp 2,8 Juta

Jurusan Akuntansi

  • DPFP: Rp 19 Juta
  • SPP: Rp 2,8 Juta

Jurusan Arsitektur

  • DPFP: Rp 21 Juta
  • SPP: Rp 2,8 Juta

Jurusan Desain Produk

  • DPFP: Rp 19 Juta
  • SPP: Rp 2,8 Juta

Jurusan Informatika

  • DPFP: Rp 21 Juta
  • SPP: Rp 3 Juta

Jurusan Sistem Informasi

  • DPFP: Rp 21 Juta
  • SPP: Rp 3 Juta

Jurusan Biologi

  • DPFP: Rp 19 Juta
  • SPP: Rp 2.8 Juta

Jurusan Pend. Bahasa Inggris

  • DPFP: Rp 16 Juta
  • SPP: Rp 2,5 Juta

Jurusan Studi Humanitas

  • DPFP: Rp 12 Juta
  • SPP: Rp 2,5 Juta

Syarat Pendaftaran UKDW TA 2023/2024

Sama halnya dengan perguruan tinggi lainnya, untuk mendaftar di UKDW maka terdapat sejumlah persyaratan yang harus anda penuhi sebagai berikut.

  • Saat ini duduk di kelas 12 SMA jurusan IPA atau lulusan SMA jurusan IPA. Periode 3 tahun sebelumnya terhitung dari periode tahun akademik saat ini: 2021, 2022, 2023.
  • Isi Formulir Pendaftaran Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW).
  • Isi Formulir kesehatan. Silahkan download pada situs resmi di pmb.ukdw.ac.id.
  • Scan rapor kelas 10-12.
  • Scan ijazah/SKHUN.
  • Foto berwarna terbaru ukuran 3 x 4.
  • Scan KTP orang tua.
  • Membayar biaya formulir pendaftaran sebesar Rp200.000, khusus Fakultas Filsafat Keilahian dan Kedokteran sebesar Rp500.000.

Jadwal Pendaftaran UKDW TA 2023/2024

Bagi anda yang berminat mendaftar di UKDW, maka anda bisa mencari informasi lengkapnya melalui website mereka di https://pmb.ukdw.ac.id/info/biaya/. Anda dapat datang langsung ke Kantor Admisi dan Promosi UKDW di Jalan Dr. WahidinSudirohusodo No. 5-25, Gondokusuman, Yogyakarta. Selain itu, anda juga dapat menghubungi nomor telepon dan faksimile (0274) 550657 dan berkirim email ke alamat pmb@staff.ukdw.ac.id.

Demikian informasi mengenai pendaftaran Universitas Kristen Duta Wacana atau biasa disingkat UKDW lengkap dengan biayanya. Semoga berguna dan bermanfaat.

Leave a Comment